MEMBUAT CHART ( GRAFIK ) DARI SEBUAH TABEL

PENGGUNAAN GRAFIK PADA TABEL

MEMBUAT CHART ( GRAFIK ) DARI SEBUAH TABEL

          Chart ( grafik ) adalah tampilan dalam numeric ( baik angka murni atau hasil perhitungan rumus ).Dalam program pengolah angka seperti Ms Excel garafik dapat ditempatkan berdampingan dengan data satu lembar kerja yang sama.Ms Excel menyediakan fasilitas pemandu pembuatan grafik yang disebut Chart Wizard.
          Bentuk-bentuk grafik dalam Chart Wizard antara lain : coulum ( grafik batang biasa ), bar ( grafik batang miring ), Line ( grafik garis ), pie ( histogram ), dan lain-lain.
Cara penempatan ada dua yaitu sebagai berikut;
  1. Berdampingan data pada lembar kerja.
  2. Terpisah dari data tetapi masih dalam buku kerja yang sama.

Langkah-langkah membuat grafik column sebagai berikut;
  1. Ketiklah tabel nilai pada lembar kerja Ms.Excel.
  2. Blok data yang akan dibuat grafik.
  3. Pilih menu insert, pilih Chart.
  4. Akan muncul kotak dialog.
Pilihlah standar types berikut ini;                                                           
a.       Chart type untuk memilih jenis grafik ( line,bar,pie,atau histogram )

b.      Chart sub type untuk memilih model grafik   

5.      Setelah kita melakukan pemilihan, klik tombol Next.Kotak dialog step 2 of 4 chart source data akan tampil

a.       Data range untuk memasukkan range data yang akan dibuat grafik

b.      Series untuk mengambil data series yang akan digunakan pada series in, klik salah satu baris (row) atau kolom(column)

6.      Setelah melakukan pemilihan tekantombol Next,akan muncul kotak dialog Chart Wizard step 3 of 4 chart option.Pada cart title ketiklah judul yang diinginkan, yaitu : " Nilai Remidi Teknologi Informasi dan komonikasi Tahun Pelajaran 2010/2011 ".

7.      Setelah prosses Chart Wizard 3 of 4 chart option selesai kitaklik Next,akan muncul kotak dialog Chart Wizard step 4 of 4 cart location. Klik salah satu pilihan.

a.       As New Sheet  : untuk menampilkan grafik pada lembar grafik yang terpisah dari  lembar kerja data tapi masih dalam satu buku kerja yang sama.

b.      As Obyek In untuk menempatkan grafik pada lembar kerja data secara bersamaan.       
                                                                                            
8.      Klik finish jika sudah selesai.

HASIL













0 Comments:

Post a Comment

Berkomentarlah dengan sopan
thanks for visit my site adiferiismail@gmail.com